////////////////////ドラえもん////////////////////
Video ini cuma buat hiburan
Isi pembahasan di video ini diambil dari cerita doraemon, forum doraemon, fan theories, website random, dan berbagai tempat lainnya
Silahkan koreksi kalau ada kesalahan
Buat yang pengen request, silahkan ketikkin aja di kolom komentar
Komentar yang dikasi love channel berarti akan dibikin videonya
Jadi gak perlu spam komen
Terimakasih telah menonton
Salam, Maniak Doraemon
#DoraNobiPedia #Doraemon #nobita #doraemoncartoon #doraemonmovie #doraemonnobita #doraemonnewepisode #doraemonindonesia
#doraemonrcti #doraemoncharacters #doraemoncartoon #doremon #doraemonsubindo #doraemon #doraemonmovie #nobita #filmdoraemon #doraemonnobita
////////////////////ドラえもん////////////////////
beberapa tahun yg lalu, gw sempet bikin video soal tahun nobita sd
videonya masih bisa kalian tonton sekarang
intinya, di video itu, gw berteori kalo tahun nobita sd itu ada beberapa versi, karna memang komik aslinya juga ada 6 versi
dan karna cerita ini dimulai dari 6 versi yang berbeda, maka latar waktunya juga beda
inti teorinya kayak gitu
tapi belakangan ini, akhirnya gw dapet kesimpulan yang berbeda
kalo menurut gw, ada 1 alesan kuat, kenapa tahun nobita sd itu berubah ubah
yaitu, cerita doraemon itu mengikuti perkembangan jaman
gw dapet kesimpulan kayak gini, abis nonton episode terbaru dengan judul, pinchi no toki wa rentaru de
ini episode yang sempet gw bahas di short bberapa hari yg lalu
di episode itu, dikatakan kalo giant itu lahir di tahun 2014
dan karna giant itu berusia 10 tahun, secara gak langsung, episode ini mengatakan kalo latar waktu saat ini adalah tahun 2024
sesuai sama tahun kita sekarang
di episode yang lain juga sama
contohnya, diepisode doraemon seri 2005 dengan judul belanja lintas jaman
disana, jelas banget telrihat kalo latar waktu saat ini adalah tahun 2012
karna memang, episode itu dirilis pada tahun 2006
dan pada seri itu, latar waktunya adalah tahun 2012
dan masih ada banyak banget conto