danmaku icon

Kenapa bagian sayap ini selalu turun sedikit saat pesawat akan lepas landas

4.2K Ditonton02/09/2023

Flap adalah sebuah permukaan bergerak yang berengsel pada tepi belakang sayap pesawat terbang yang biasa juga disebut SIRIP PESAWAT. Jika sirip sayap diturunkan maka kecepatan anjlog (bahasa Inggris: stall speed) pesawat terbang akan menurun. Flap membantu menambah dan mengurangi camber atau lekukan sayap pesawat. Camber mencakup seberapa cembung bagian atas sayap, serta cekung bagian bawah. Wing flaps sangat penting untuk proses lepas landas dan pendaratan. Saat pesawat lepas landas, flap membantu menghasilkan lebih banyak daya angkat. Sebaliknya, flap memungkinkan adanya sudut yang curam namun terkendali saat mendarat. Jangan lupa ikuti social media kami yang lainnya ⬇️⬇️ >>YouTube : harustauofficial >>Instagram : harustauofficial_ >>TikTok : HarusTauOfficial >>Facebook : Harustauofficial_
warn iconDilarang memposting ulang tanpa izin dari Kreator.
creator avatar

Direkomendasikan untukmu

  • Semua
  • Anime
LOMBA NEGERI ODNI
3:37
film seru nihhh
6:08