danmaku icon

Pocong 2 (2006)

15.4K Ditonton05/12/2022

Maya (Revalina S Temat), yatim piatu, bekerja sebagai asisten dosen, hanya tinggal berdua dengan adiknya, Andin (Risty Tagor), siswa SMU. Maya akan segera menikah dengan tunangannya, Adam (Ringgo Agus Rahman). Ingin mencari tempat tinggal yang layak, Maya mencari tempat kost. Di koran ada apartemen yang disewakan dengan murah. Setelah mereka berdua pindah ke apartemen baru tersebut, kehidupan mereka mulai tidak tenang. Andin merasa ia selalu diganggu oleh Pocong. Awalnya, tak percaya, akhirnya Maya menemukan Andin dalam keadaan depresi berat. Maya berusaha mencari tahu kenapa Andin menjadi sasaran gangguan dari mahluk halus. Ternyata, dia tidak hanya berhadapan dengan arwah penasaran berupa Pocong. Ada sesuatu yang mengancam nyawa adiknya.
warn iconDilarang memposting ulang tanpa izin dari Kreator.
creator avatar