The Beginning After the End

The Beginning After the End

1.8M Putar11:45 setiap Rabu Diperbarui

最強の王様二度目の人生は何をする?Japan02/04/2025

Raja terkuat dalam sejarah, Grey. Selain memiliki kekuasaan, kekayaan dan ketenaran, dia kejam tanpa belas kasihan dan tidak ada yang bisa bersanding dengannya. Dia pun tidak memiliki satu orang pun yang bisa dia percayai. Suatu hari, Raja Grey tiba-tiba meninggal dan bereinkarnasi ke dunia sihir sebagai bayi tidak berdaya bernama Arthur. Di sana, Arthur dikelilingi oleh keluarga dan teman yang menyanyanginya. Seiring dia tumbuh dia merasakan kebahagian yang berbeda dengan kehidupan sebelumnya. Suatu hari, dalam perjalanan, keluarganya diserang oleh para bandit... Kehidupan kedua yang penuh dengan cinta dan petualangan pun dimulai.

Direkomendasikan untukmu