danmaku icon

PERJALANAN SERU SANG PENGUSIR HUJAN

17 ViewsSep 28, 2024

Weathering with You bukanlah karya yang dibuat sebagai perbandingan dengan pendahulunya. Ini bukan mengenai siapa yang lebih baik, bukan juga mengenai bagus atau jelek, namun selera. Saya sangat merekomendasikan film ini untuk siapapun, penikmat anime maupun bukan. Film ini akan menghibur para penontonnya, apalagi ketika menontonnya di bioskop ditemani dengan audio visual yang indah.
warn iconRepost is prohibited without the creator's permission.
creator avatar

Recommended for You

  • All
  • Anime